BIROKRASI

AKP Resi Ratuleni, Pelayanan Prima Birokrasi Samsat Kelapa Dua Terus Ditingkatkan

TANGSEL, SJNews.com, – Banyak orang langsung mengernyitkan kening ketika diajak bicara tentang birokrasi Indonesia, pelayanan yang ruwet dan penuh sengkarut. Birokrat bermental priyayi yang enggan melayani, sarana pelayanan yang buruk, praktik KKN yang merajalela, hingga kesulitan mengurus perizinan, adalah imaji negatif betapa reformasi birokrasi masih cendrung dipandang jauh panggang dari api.

Akan tetapi bayangan kelam itu sontak sirna, saat Asep (32) mengantre di salah satu kantor Sistem Administrasi Manunggal Satu Atap (Samsat) Kelapa Dua untuk membayar pajak sekaligus mengganti plat nomor motornya. Ia terkejut.

BACA JUGA :   Pemkot Depok Keluarkan Surat Edaran Gerakan Pemberian Bendera Merah Putih kepada Masyarakat

baca juga

LSM Gempi Soroti Dana Desa /Kelurahan di Kota Depok

Yeni

Nomor Surat Walikota Depok Soal Permohonan Optimalisasi Palsu Ditepis Sekda

Yeni

50 Anggota Asosiasi Jakon Ikuti Bimtek Kontruksi SMKK DPUPR Kota Depok

Yeni