BIROKRASI

Rakernas Apeksi 2022, Idris Beserta Isteri Nikmati Kuliner, Marandang dan Teh Talua

DEPOK, SUNews.com.- Pemerintahan Kota Depok dengan ini Wali Kota Depok, Mohammad Idris bersama istri yang juga sebagai Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Kota Depok, Elly Farida hadiri Rakernas Apeksi ke-XV Tahun 2022.

Di acara Rakernas Apeksi 2022 juga di lakukan lomba marandang dan membuat teh talua, Walikota Depok bersama isteri tercinta turut mengikuti pada lomba tersebut.

Idris beserta istri Bunda Elly tampak kompak mengikuti lomba masak rendang dan membuat teh talua tersebut.

“Ini rangkaian Apeksi sebagai salah satu pengenalan budaya,” katanya Idris usai lomba, Selasa (09/08/2022).

Dikatakan Idris, UNESCO (United Nations Educational, Scientific, and Cultural Organization) atau Organisasi Pendidikan, Ilmu Pengetahuan, dan Kebudayaan PBB sudah memasukkan makanan rendang ke dalam warisan budaya dunia.

Bahkan, rendang merupakan makanan terlezat di dunia yang berada di peringkat pertama.

“Rendang merupakan masakan khas daerah Minang Sumatera Barat, sudah diakui oleh UNESCO sebagai salah satu makanan budaya di tingkat internasional.

BACA JUGA :   Hari Jadi ke-23 Kota Depok, ini kata Wali Kota Depok, Muhammad Idris

Marandang itu artinya merinding bila kita makan rendang masakan Minang yang begitu lezat dengan bumbu rendangnya.

Maka dari itu, marandang sudah menjadi senyawa bagi org Minang, tidak ke Padang kalau belum makan rendang.

“Sedangkan untuk membuat teh talua bagi saya seperti mengulang kembali atau nostalgia, buatnya pun sangat mudah,” pungkasnya (By)

baca juga

Sudah 11 Kali Berturut-turut Pemkott Depok Dapat WTP

Yeni

Supian Suri, Seluruh Usulan Musrenbang Kelurahan dan Kecamatan Akan diakomodir

Yeni

Wali Kota Depok Hadiri Pelantikan Pengurus MUI Kelurahan se-Kecamatan Cipayung

Admin Jabar