JAKARTA, SJNews.com,- Terbuka Jika PDIP Duetkan Prabowo dengan Megawati atau Puan pada Pemilu Presiden 2024.
Terbukanya peluang Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri untuk maju di Pilpres 2024 dianggap membuka kembali perjanjian Batu Tulis.
, Dian Permata menuturkan, peluang Megawati untuk kembali mencalonkan diri di Pilpres 2024 masih terbuka lebar. Apalagi, Megawati baru sekali menjabat sebagai presiden.</p>
<p>“Artinya, secara regulasi ia (Megawati) diperbolehkan (maju di Pilpres 2024)” kata Dian, Minggu (8/01/2023).</p>
<p>Akademisi Universitas Ibnu Chaldun ini menilai, jika pernyataan elit PDIP, yakni Ketua DPP PDIP, Eriko Sotarduga bahwa sangat terbuka peluang PDIP akan mencalonkan Megawati, maka dengan sendirinya membuka kembali memori perjanjian Batu Tulis.</p>
<p>“Di mana saat PilPres 2009 ada semacam norma perjanjian bahwa PDIP mendukung Prabowo Subianto mencalonkan diri sebagai presiden dalam konteks pilpres,” sebutnya.</p>
<p>“Apakah norma itu akan dieksekusi pada Pilpres 2024. Jika iya, maka ada peluang pasangan Prabowo dan Megawati atau sebaliknya, Prabowo dan Puan Maharani,” pungkasnya.</p>
<p>Soal Ganjar Pranowo jika ditinggal PDIP, kemungkinan besar Koalisi Indonesia Bersatu (KIB) berpeluang akan meminang pemilik elektabilitas diatas Puan Maharani ini.</p>
<p>Perjanjian Batu Tulis di Bogor berisi tujuh pasal.</p>
<p>Soal komitmen Ketum PDIP Megawati Soekarnoputri mendukung pencalonan Ketum Gerindra Prabowo Subianto di Pilpres 2014. Namun perjanjian tersebut kemudian tidak jadi nyata, di Pilpres 2014 silam PDIP justeru mengusung Joko Widodo-Jusuf Kalla.</p>
<p>Apakah perjanjian Batu Tulis bakal terealisasi di 2024 tentu masih tanda tanya.</p>
<p>Berikut perjanjian Batu Tulis di.kutip Detik. News</p>
<p>Kesepakatan bersama PDI Perjuangan dan Partai Gerindra dalam Pemilihan Umum Presiden dan Wakil Presiden Negara Kesatuan Republik Indonesia 2009-2014. Megawati Soekarnoputri sebagai calon Presiden dan Prabowo Subianto sebagai calon Wakil Presiden.</p>
<ol class=)
Jakarta 16 Mei 2009
Megawati Soekarnoputri (Tanda tangan di atas materai)
Prabowo Subianto.
(Sumber)